Membuat File Supaya Tidak Bisa Di Copy Dengan Software – Cara ini mungkin sangat berguna untuk kalian yang ingin data atau file yang berada di dalam laptop atau pun komputernya tidak ingin di copy oleh orang lain, sebelumnya saya juga telah memposting tentang Cara Agar File Di Komputer Tidak Bisa Di Copy Dan Cara Supaya MS Word Tidak Bisa Di Copy namun berbeda dengan postingan kali yang menurut saya lebih simple dari postingan sebelumnya karna menggunakan sebuah software, software yang saya maksud di sini adalah Ratool (Removable Acces Tool), cara untuk menggunakanya adalah sebagai berikut

1. Buka aplikasi Ratool dengan klik dua kali terus pilih extract all atau run. Maka akan muncul gambar:


2. Sekarang anda pilih Allow Read-Only. Pilihan ini akan menjadikan file-file yang ada dikomputer anda hanya dapat membaca dari disk USB. Dan agar data File tidak bisa di copy pasteKe Flashdisk.

3. Setelah itu pilih Apply Changes lalu akan keluar Informasi, lalu klik OK.



4.Sekarang file-file yang ada di komputer atau laptop anda tidak bisa di copy paste ke flashdisk 
Note : Saya sarankan untuk tidak memilih Disable USB Disk Protection, karena akan membuat removable disk anda tidak bisa dibaca
Mungkin cukup sekian dulu postingan kali ini dari saya tentang Software Untuk Membuat File Tidak Bisa Di Copy, semoga dapat membantu serta bermanfaat untuk kita semua, trimakasih

Post a Comment

  1. wahh makaish banyak nih gan, bisa juga di pakai untuk file rahasia, jadi tidk bisa di copy paste, makasih banyak ya gan atas informasinya :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya gan, sma2. semoga dapat bermanfaat :)

      Delete
  2. Aplikasi Ratool dapat dari mana gan? Kalau bisa disertakan juga di sini.

    ReplyDelete
    Replies
    1. oiya gan mf, saya lupa nyantuminya, agan bisa download di sini https://goo.gl/11WOr7

      Delete
  3. Bermanfaat nih sob, saya coba dulu. Thanks udah di share :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya sob sama2, semoga bermanfaat ya :)

      Delete
    2. Makasih Jadi tambah wawsan nich

      Delete
    3. Iya gan sama2, semoga bermanfaat :)

      Delete
  4. Hmmm lumayan nih, tapi masih bingung buat file tidak bisa dicopy buat apa ya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Biar file agan ngga gampang di duplikat oleh orang2 yang tidak bertanggung jawab gan, apalagi file tersebut penting

      Delete

Pembaca yang baik selalu meninggalkan jejaknya, Silahkan berkomentar dengan bahasa yang sopan ^_^
- Dilarang berkomentar menggunakan Live Link !!!
- Dilarang promosi disini !
- Berkomentarlah dengan sopan dan bijak sesuai dengan isi konten !!!

 
Top